Pedoman Bentuk, Spesifikasi Teknis Tata Cara dan Mekanisme Pengisisan Blangko Ijasa Pada Satuan Pendidikan Dasar Dan Pendidikan Menengah (Juknis Penulisan Ijazah SD/ SMP/ SMA/ SMK Tahun 2019
PedomanBentuk, Spesifikasi Teknis Tata Cara dan Mekanisme Pengisisan Blangko Ijasah Pada Satuan Pendidikan Dasar Dan Pendidikan Menengah (Juknis Penulisan Ijazah SD/ SMP/ SMA/ SMK Tahun 2019. Sebagaimana infomasi penting ini akan di
sampaikan bahwa akan sangat bermanfaat bagi sekolah-sekolah yang sedang
membutuhkan beberapa file Juknis Penulisan Ijazah SD/SMP/SMA/SMK Terbaru Tahun
2019.
Pedoman Bentuk, Spesifikasi Teknis Tata Cara dan Mekanisme Pengisisan Blangko Ijasa Pada Satuan Pendidikan Dasar Dan Pendidikan Menengah (Juknis Penulisan Ijazah SD/ SMP/ SMA/ SMK Tahun 2019) |
Kementerian Pendidikan dan
Kebudayan melalui Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan telah mengeluarkan
Petunjuk Teknis Penulisan Ijazah untuk tahun pelajaran 2018/2019. Hal ini
dilakukan agar pihak sekolah memiliki cukup waktu untuk memahami petunjuk teknis
penulisan ijazah.
Karena pada tahun pelajaran
2018/2019 ini masih terdapat dua kurikulum yang digunakan di sekolah-sekolah
yaitu K-2006 dan K-2013. Mengingat adanya penggunaan kurikulum yang berbeda,
maka ijazah yang diterbitkan oleh sekolah-pun juga tidak sama.
Bahkan Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan juga menerbitkan blangko ijazah untuk Satuan Pendidikan Kerjasama
(SPK). Oleh sebab itu sekolah atau satuan pendidikan harus jeli dan ekstra
hati-hati dalam melakukan penulisan ijazah, sehingga tidak terjadi kesalahan
yang fatal.
Kesalahan sekecil apapun dalam
penulisan ijazah dapat berakibat fatal bagi pemegang ijazah tersebut. Juknis
Penulisan Ijasah Pendidikan Dasar dan Menengah 2018/2019 dapat di download pada
link yang tertera di bawah postingan.
Demikian Artikel Kali Ini Terkait Pedoman Bentuk, Spesifikasi Teknis Tata Cara dan Mekanisme Pengisisan Blangko Ijasa Pada Satuan Pendidikan Dasar Dan Pendidikan Menengah (Juknis Penulisan Ijazah SD/ SMP/ SMA/ SMK Tahun 2019, Semoga Bermanfaat.
Link Download:
Posting Komentar untuk "Pedoman Bentuk, Spesifikasi Teknis Tata Cara dan Mekanisme Pengisisan Blangko Ijasa Pada Satuan Pendidikan Dasar Dan Pendidikan Menengah (Juknis Penulisan Ijazah SD/ SMP/ SMA/ SMK Tahun 2019"
Gambar ataupun video yang ada di situs ini terkadang berasal dari berbagai sumber media lain. Hak Cipta sepenuhnya dipegang oleh sumber tersebut.