Verifikasi Akun Pada Sistem Dapodik 2022 Jenjang PAUD, SD, SMP, SMA dan SMK
DAPODIK.CO.ID
- Verifikasi Akun Pada Sistem Dapodik 2022 Jenjang PAUD, SD, SMP,
SMA dan SMK. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan telah merilis Aplikasi
Dapodik Versi 2022. Pemutakhiran data semester 1 tahun ajaran 2021/2022
dilaksanakan menggunakan aplikasi terbaru yaitu Aplikasi Dapodik versi 2022.
Verifikasi akun PTK: https://ptk.datadik.kemdikbud.go.id
Verifikasi akun Dinas Pendidikan: https://datadik.kemdikbud.go.id
Verifikasi Akun Pada Sistem Dapodik 2022 Jenjang PAUD, SD, SMP, SMA dan SMK
Integrasi
data dan pembaruan aplikasi telah dilaksanakan agar Aplikasi Dapodik versi 2022
dapat digunakan untuk pengumpulan data dari satuan pendidikan pada jenjang
pendidikan anak usia dini, pendidikan dasar, pendidikan menengah, pendidikan
khusus, dan pendidikan kesetaraan. Informasi selengkapnya mengenai Rilis
Aplikasi Dapodik dapat anda baca disini: Rilis Aplikasi Dapodik Versi 2022 - Pemutakhiran Data Semester 1 Tahun Ajaran 2021/2022.
Verifikasi Akun Pada Sistem Dapodik 2022 Jenjang PAUD, SD, SMP, SMA dan SMK
Akun
yang tidak terverifikasi sampai dengan batas waktu tersebut akan dihapus dari
database Dapodik. Verifikasi akun dilaksanakan pada laman berikut ini:
Verifikasi
akun Operator Sekolah: https://sp.datadik.kemdikbud.go.id
Verifikasi akun PTK: https://ptk.datadik.kemdikbud.go.id
Verifikasi akun Dinas Pendidikan: https://datadik.kemdikbud.go.id
Verifikasi Akun Pada
Sistem Dapodik 2022 Jenjang PAUD, SD, SMP, SMA dan SMK
CATATAN PENTING!
Pastikan
email yang digunakan pada akun merupakan email aktif, sistem akan mengirimkan
kode verifikasi pada email tersebut.
Demikian Update
Informasi Terkait Pengumuman Verifikasi Akun Pada Sistem Dapodik 2022 Jenjang
PAUD, SD, SMP, SMA dan SMK, Semoga Bermanfaat.
Jika
artikel ini kurang jelas dan mungkin masih ada pertanyaan, anda bisa tanyakan
pada kolom komentar yang tersedia di akhir postingan ini. Untuk dapat mengikuti
berita terbaru dan mendapatkan notifikasi silahkan follow
akun www.dapodik.co.id ini. Karena akan menyajikan berita terbaru dan
terpopuler di dunia pendidikan, terima kasih.
sy punya guru lg 1 orang blm verifikasi smpai skarang. sy sdh buat namun pak . mhon bantuannnya.
BalasHapuslangsung ketemu operator dinas pendidikan. agar operator dinas yang memverivikasi
HapusPak saya ingin bertanya berkaitan hal yang ditanyakan di atas juga saya alami, boleh saya tahu pak, untuk bertemu langsung dengan operator dinas pendidikan agar operator dinas memverifikasi akun gtk dapodik guru, untuk syarat nya apa saja pak yang dibawa ke dinas pendidikan pak, kalau boleh saya tahu?
HapusTerimakasih
sebaiknya bertanya langsung ke dinas, sebab masing-masing daerah memiliki permintaan berbeda-beda
HapusPak mohon maaf apa menunya untuk verifikasi lgsg dr dinas pak.. kmrin sya sudah mnta op dinae untuk verifikasi tpi beliau kurang tau yg mna menu untuk verifikasinya.. jadi smpai skrg akun sya blm aktif dkarenakan kode verifikasi tidak msuk ke email..trims pak mhn djawab
HapusSelamat pagi bang adm
BalasHapusMohon pencerahan untuk tugas tambahan yang memunculkan penambahan jam bagi guru tersertifikasi selain Wakasek (sesuai jumlah rombel), ka pus, ka lab. untuk di jenjang SMA di dapodik TA 2021/2022 adakah?
Mengingat ada 2 guru kekurangan 1 jam di sekolah induk karena di noninduk mengacu Tahun 2020/2021 dihitung tetap 6 jam walau mengajar lebih dr 6 jam.
Peraturan beban mengajar yang jadi acuan yang mana ya? Soalnya mencari untuk bahan rujukan keputusan kepala sekolah ini.
Terima kasih untuk responnya
pernyataannya gimana?
Hapusjika tidak mendapat kode verifikasi email bagaimana?
BalasHapusuntuk PTK atau operator?
HapusPak saya guru blm mndpat kode verifikasi sudah 2 minggu sya tunggu pak
BalasHapussilahkan menghubungi operator dinas saja
HapusTerimakasih kasih pak atas bantuan solusi nya, akhirnya saya bisa memverifikasi email akun dapodik saya.
BalasHapussama-sama
Hapus