Contoh Format Doc Analisis Ulangan Tengah Semester Genap, Remedial dan Pengayaan Sekolah Jenjang SD, SMP, SMA dan SMK
DAPODIK.co.id - Contoh Format Doc Analisis Ulangan Tengah Semester Genap, Remedial dan Pengayaan Sekolah Jenjang SD, SMP, SMA dan SMK. Kegiatan ulangan merupakan proses yang dilakukan untuk mengukur pencapaian kompetensi peserta didik secara berkelanjutan dalam proses pembelajaran dan juga untuk memantau kemajuan dan perbaikan hasil belajar peserta didik.
Contoh Format Doc Analisis Ulangan Tengah Semester Genap, Remedial dan Pengayaan Sekolah Jenjang SD, SMP, SMA dan SMK
Pembelajaran Remedial
Pembelajaran remedial pada hakikatnya adalah pemberian bantuan bagi peserta didik yang mengalami kesulitan atau kelambatan belajar. Pemberian pembelajaran remedial meliputi dua langkah pokok, yaitu pertama mendiagnosis kesulitan belajar, dan kedua memberikan perlakuan (treatment) pembelajaran remedial.
Bentuk pelaksanaan pembelajaran remedial :
1. Pemberian pembelajaran ulang dengan metode dan media yang berbeda jika jumlah peserta yang mengikuti remedial lebih dari 50%
2. Pemberian bimbingan secara khusus, misalnya bimbingan perorangan jika jumlah peserta didik yang mengikuti remedial maksimal 20%
3. Pemberian tugas-tugas kelompok jika jumlah peserta yang mengikuti remedial lebih dari 20 % tetapi kurang dari 50%
4. Pemanfaatan tutor teman sebaya.
Semua pembelajaran remedial diakhiri dengan tes ulang. Pembelajaran remedial dan tes ulang dilaksanakan di luar jam tatap muka.
Secara umum pengayaan dapat diartikan sebagai pengalaman atau kegiatan peserta didik yang melampaui persyaratan minimal yang ditentukan oleh kurikulum dan tidak semua peserta didik dapat melakukannya.
Teknik yang dapat digunakan untuk mengidentifikasi kemampuan berlebih peserta didik dapat dilakukan antara lain melalui: tes IQ, tes inventori, wawancara, pengamatan, dan sebagainya.
Pembelajaran Pengayaana
Identifikasi kemampuan belajar berdasarkan jenis serta tingkat kelebihan belajar peserta didik misal belajar lebih cepat, menyimpan informasi lebih mudah, keingintahuan lebih tinggi, berpikir mandiri, superior dan berpikir abstrak, memiliki banyak minat.
Identifikasi kemampuan berlebih peserta didik dapat dilakukan antara lain melalui: tes IQ, tes inventori, wawancara, pengamatan, dan sebagainya.
Bentuk Pelaksanaan Pembelajaran Pengayaan :
1. Belajar kelompok
2. Belajar mandiri
3. Pembelajaran berbasis tema
4. Pemadatan kurikulum
Dengan penjelasan singkat diatas tentang Ulangan Harian, Remedial dan Pengayaan bisa memahami sedikit tentang tiga hal tersebut. Untuk Format Doc Analisis Ulangan Tengah Semester Genap, Remedial dan Pengayaan Sekolah Jenjang SD, SMP, SMA dan SMK silahkan Anda unduh pada tautan dibawah ini.
Contoh Format Doc Analisis Ulangan Tengah Semester Genap, Remedial dan Pengayaan Sekolah Jenjang SD, SMP, SMA dan SMK (Klik Disini)
Demikin Artikel Terbaru Terkait Contoh Format Doc Analisis Ulangan Tengah Semester Genap, Remedial dan Pengayaan Sekolah Jenjang SD, SMP, SMA dan SMK, Semoga Bermanfaat.
Jika artikel ini kurang jelas dan mungkin masih ada pertanyaan, anda bisa tanyakan pada kolom komentar yang tersedia di akhir postingan ini. Untuk dapat mengikuti berita terbaru dan mendapatkan notifikasi silahkan follow akun www.dapodik.co.id ini. Karena akan menyajikan berita terbaru dan terpopuler di dunia pendidikan, terima kasih.
Posting Komentar untuk "Contoh Format Doc Analisis Ulangan Tengah Semester Genap, Remedial dan Pengayaan Sekolah Jenjang SD, SMP, SMA dan SMK"
Gambar ataupun video yang ada di situs ini terkadang berasal dari berbagai sumber media lain. Hak Cipta sepenuhnya dipegang oleh sumber tersebut.